Blog ini menampilkan Koleksi Barang Koeno

Mulai saat ini untuk mendapatkan barang kuno lainnya silakan kunjungi juga WARUNG KUNO

Sementara bagi para kolektor dan pecinta sepeda onthel dapat mengakses WARUNG ONTHEL

Semua blog diatas masih berada dalam layanan satu atap dengan Griya Kuno.

Terima kasih atas kunjungan anda.

Jumat, 12 Juni 2009

Majalah Tempo Edisi Khusus










Memang majalah tempo ini majalah baru. Sekali lagi yang membuat saya tertarik untuk mengambilnya adalah lantaran edisi ini adalah edisi khusus membahas pak Karno.
Dalam majalah edisi khusus ini terdapat foto-foto pak Karno yang jarang terpublikasi sebelumnya. Itulah sebabnya mengapa saya tertarik untuk mengambilnya.
Seperti halnya buku-buku pak Harto kemarin, tentu pemunculan majalah ini juga tidak ada tendensi politik. Ini justru membuktikan kalau memang saya amat tertarik dengan gambar dan buku terkait para tokoh pucuk pimpinan negari ini. Baik mulai pak Karno, Pak Harto, Habibie mauapun Gus Dur dll.
Bangsa yang besar adalah bangsa yang menghargai jasa para pahlawannya. Termasuk para fouding fathers dan pejuang penerus pembangun negari ini.
Merdeka.................. (Kode: GK 48)

Tidak ada komentar: